logo Kompas.id
SastraNyaris
Iklan

Nyaris

Semenjak aktif memantau grup media sosial itu, Rudi merasakan ada gairah baru dalam hidup.

Oleh
GANDI SUGANDI
· 7 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/bQGkLQGzGF5q97VtkT_geMAjL10=/1024x1294/https%3A%2F%2Fasset.kgnewsroom.com%2Fphoto%2Fpre%2F2024%2F08%2F09%2F63644b2c-16ef-41b5-b66a-7d4b35370fd3_jpg.jpg

Pada satu postingan satu grup media sosial kampus, ada sepuluh foto, berisi sekumpulan perempuan sedang berada di satu taman hutan raya. Semuanya tampak kompak bersukaria.

Dari semua foto, ada satu yang menarik perhatian Rudi: enam perempuan seraya tiduran di tanah berumput membuat sebuah lingkaran. Masing-masing ujung dari kepala mereka beradu, semua bibir tersenyum. Rudi sampai berkali-kali memutar HP agar dapat melihat dengan jelas satu demi satu dari wajah mereka. Rudi lalu terpukau pada satu wajah seseorang—entahlah, tiba-tiba timbul begitu saja rasa kagum padanya.

Editor:
BUDI SUWARNA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000