logo Kompas.id
Politik & HukumPembicaraan Intensif...
Iklan

Pembicaraan Intensif Pasca-putusan MK, PKB Kian Mantap Berkoalisi dengan Gerindra

Ikatan koalisi PKB dan Gerindra kemungkinan terajut pula di Pilkada Jakarta 2024.

Oleh
HIDAYAT SALAM
· 4 menit baca
Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Muhaimin Iskandar berpidato dalam acara Penyerahan Dokumen Model B Persetujuan Parpol KWK dari PKB kepada Bakal Calon Kepala Daerah untuk Pilkada 2024 di Hotel Fairmont, Jakarta, Minggu (18/8/2024).
KOMPAS/RONY ARIYANTO NUGROHO

Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Muhaimin Iskandar berpidato dalam acara Penyerahan Dokumen Model B Persetujuan Parpol KWK dari PKB kepada Bakal Calon Kepala Daerah untuk Pilkada 2024 di Hotel Fairmont, Jakarta, Minggu (18/8/2024).

JAKARTA, KOMPAS – Partai Kebangkitan Bangsa kian mantap berkoalisi dengan Partai Gerindra di pemerintahan mendatang. Ikatan koalisi ini kemungkinan besar bakal terajut pula di Pilkada Jakarta.

Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar mengumumkan bahwa partainya telah berkoalisi dengan Gerindra di sela-sela pengumungan 197 bakal calon kepala/wakil kepala daerah yang diusung PKB di Pilkada Serentak 2024, di Jakarta, Minggu (18/8/2024). Kedua partai ini menjadi rival di Pemilihan Presiden 2024. Gerindra mengusung Prabowo-Gibran sedangkan PKB mengusung Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar.

Editor:
ANTONIUS PONCO ANGGORO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000