logo Kompas.id
NusantaraRaja Sabu Ditangkap, Kampung...
Iklan

Raja Sabu Ditangkap, Kampung Puntun di Kalteng Ingin Bebas dari Sandera Narkoba

Saleh, si raja sabu dari Puntun, tertangkap setelah buron 2 tahun. Puntun dikenal sebagai kampung narkoba di Kalteng.

Oleh
DIONISIUS REYNALDO TRIWIBOWO
· 6 menit baca
Suasana kampung Puntun yang dikenal sebagai kampung narkoba usai penggerebekan dan penangkapan kartel narkoba pimpinan Salihin alias Saleh bin Abdullah, Selasa (10/9/2024).
KOMPAS/DIONISIUS REYNALDO TRIWIBOWO

Suasana kampung Puntun yang dikenal sebagai kampung narkoba usai penggerebekan dan penangkapan kartel narkoba pimpinan Salihin alias Saleh bin Abdullah, Selasa (10/9/2024).

Puntun, kawasan padat penduduk di Kelurahan Pahandut, Kecamatan Pahandut, Kota Palangka Raya, Kalimantan Tengah, telanjur dikenal dengan citra buruknya. Puntun telanjur tenar sebagai kampung narkotika dan obat terlarang.

Beberapa hari terakhir, Puntun kembali diperbincangkan. Setelah lama buron, Saleh, si raja sabu dari Puntun, tertangkap. Meski tidak mudah, momen ini ingin dijadikan sebagian warga Puntun bebas dari sandera narkoba.

Editor:
CORNELIUS HELMY HERLAMBANG
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000