logo Kompas.id
NusantaraAkankah Khofifah-Emil Melawan ...
Iklan

Akankah Khofifah-Emil Melawan Bumbung Kosong di Pilkada Jatim?

Akankah pasangan Khofifah Indar Parawansa dan Emil Elestianto Dardak bertarung melawan bumbung kosong di Pilgub Jatim?

Oleh
RUNIK SRI ASTUTI
· 5 menit baca
Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto (tengah) setelah menerima kunjungan politisi yang mengajukan diri sebagai pasangan bakal calon gubernur dan wakil gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa (kanan) dan Emil Dardak, di rumah Prabowo di Jalan Kertanegara, Jakarta, Jumat (7/6/2024).
KOMPAS/RONY ARIYANTO NUGROHO

Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto (tengah) setelah menerima kunjungan politisi yang mengajukan diri sebagai pasangan bakal calon gubernur dan wakil gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa (kanan) dan Emil Dardak, di rumah Prabowo di Jalan Kertanegara, Jakarta, Jumat (7/6/2024).

Pendaftaran calon kontestan Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Timur 2024 kurang 45 hari lagi. Namun, belum ada sosok penantang pasangan Khofifah Indar Parawansa dan Emil Elestianto Dardak. Akankah petahana bertarung melawan bumbung kosong?

Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Timur menjadi barometer politik nasional. Hal itu karena jumlah pemilihnya besar, yakni sekitar 31 juta orang. Jumlah pemilih tersebut merupakan yang terbesar kedua setelah Provinsi Jawa Barat.

Editor:
SIWI YUNITA CAHYANINGRUM
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000