logo Kompas.id
EkonomiPengusaha Berharap...
Iklan

Pengusaha Berharap Pemerintah-DPR Konsisten Batalkan RUU Pilkada

Kepala daerah dengan kepemimpinan lemah berpotensi memunculkan peraturan problematik yang menghambat iklim berusaha.

Oleh
AGNES THEODORA
· 4 menit baca
Unjuk rasa berbagai elemen masyarakat yang menolak rencana DPR merevisi UU Pilkada di depan Kompleks Parlemen, Jakarta, Kamis (22/8/2024).
KOMPAS/FAKHRI FADLURROHMAN

Unjuk rasa berbagai elemen masyarakat yang menolak rencana DPR merevisi UU Pilkada di depan Kompleks Parlemen, Jakarta, Kamis (22/8/2024).

JAKARTA, KOMPAS -- Kepastian hukum sangat penting untuk menjaga iklim berusaha dan pertumbuhan ekonomi nasional. Pelaku usaha berharap Pemerintah dan Dewan Perwakilan Rakyat konsisten mengikuti putusan Mahkamah Konstitusi dan membatalkan revisi Undang-Undang Pemilihan Kepala Daerah sesuai janji.

Ketua Umum Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) Shinta W Kamdani mengatakan, pengusaha membutuhkan kepastian hukum dalam menjalankan bisnisnya. Dinamika politik yang terjadi beberapa hari terakhir ini pasca putusan Mahkamah Konstitusi (MK) soal revisi UU Pilkada membuat iklim berusaha menjadi tidak pasti.

Editor:
MUHAMMAD FAJAR MARTA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000