logo Kompas.id
Politik & HukumPDI-P: Calon Kepala Daerah di ...
Iklan

PDI-P: Calon Kepala Daerah di Jakarta hingga Jawa Tengah Sudah Mengerucut

Sekjen PDI-P Hasto Kristiyanto menyatakan calon kepala daerah di pilkada sudah mengerucut. Pengumuman akan bertahap.

Oleh
NIKOLAUS HARBOWO
· 4 menit baca
Sekretaris Jenderal PDI-P Hasto Kristiyanto memberikan sambutan dalam acara pelatihan nasional pemenangan Pilkada 2024 di salah satu hotel di Cisarua, Bogor, Jawa Barat, Selasa (23/7/2024). Para calon kepala daerah yang diusung PDI-P hadir dalam acara tersebut.
KOMPAS/NIKOLAUS HARBOWO

Sekretaris Jenderal PDI-P Hasto Kristiyanto memberikan sambutan dalam acara pelatihan nasional pemenangan Pilkada 2024 di salah satu hotel di Cisarua, Bogor, Jawa Barat, Selasa (23/7/2024). Para calon kepala daerah yang diusung PDI-P hadir dalam acara tersebut.

BOGOR, KOMPAS — Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan menyebut calon kepala daerah yang bakal diusung di sejumlah wilayah strategis, seperti DKI Jakarta, Jawa Timur, Jawa Tengah, Jawa Barat, Banten, dan Sumatera Utara, sudah makin mengerucut. Rencananya, PDI-P akan mengumumkan dukungan terhadap calon yang bakal diusung di Pemilihan Kepala Daerah 2024 secara bertahap.

”Akan ada tiga gelombang pengumuman yang nantinya sampai sebelum pendaftaran (calon kepala daerah) paling akhir pada tanggal 24 Agustus kami umumkan,” ujar Sekretaris Jenderal PDI-P Hasto Kristiyanto di sela-sela acara pelatihan nasional tim pemenangan calon kepala daerah PDI-P gelombang ketiga di kawasan Cisarua, Bogor, Selasa (23/7/2024).

Editor:
SUHARTONO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000